warnahost.com

Wisata Toraja Utara (Edisi Jalan-Jalan)

Baru-baru ini, saya bersama seorang teman kembali mengunjungi sebuah tempat yang paling eksotik di Sulawesi Selatan. Toraja Utara, yah inilah sebuah kabupaten yang menurut saya adalah sebuah tempat yang lain dari yang lain.

Ini sebenarnya adalah postingan kedua di blog ini. Sebelumnya saya pernah menulis tentang Objek Wisata Toraja. Kali ini saya hanya ingin memposting foto-foto selama di sana. Kalau ingin penjelasan lengkapnya, silahkan kunjungi di sini!

Ini adalah tengkorak sepasang kekasih yang bunuh diri. Konon sepasang kekasih ini memutuskan bunuh diri karena cintanya tak direstui oleh keluarga mereka.









Panorama. Batutumonga di atas ketinggian...



Masih banyak lagi tempat yang belum sempat saya kunjungi....

Related Posts

6 komentar

  1. jalan-jalan ke tanatoraja memang selalu mengesankan, saya malah nggak pernah berani megang tanduk kerbaunya loch kak...ngerih

    BalasHapus
    Balasan
    1. Hehehe.... Betul sekali....

      Saja juga sbenarnya nggak berani. Itu cuma patungnya saja. :D

      Hapus
  2. Kapan postingan wisata bulukumba timur daeng? saya juga gak berani megang tanduk kerbaunya, ehhh maksudnya belum pernah kesana malah

    BalasHapus
    Balasan
    1. Belum sempat nulisnya. Jarangka juga pulang ke Bulukumba ini. Kapan-kapanlah kalau ada kesempatan. :D

      Hapus
  3. Tanatoraja indah wajahnya
    Yang datang terkesima
    Indah alam beraroma cinta
    Berani mati bersama...

    BalasHapus
    Balasan
    1. Hehe. Kata orang, Jalan2 ke Toraja itu sama dengan jalan2 ke duania lain. Hihihi

      Hapus

Posting Komentar